Kopi Tembalang Semarang Jam Buka, Daftar Menu & Lokasi
Menu Terbaik di Kopi Tembalang Semarang: Manjakan Lidah Anda dan Temukan Lokasinya yang Strategis
Kopi Tembalang Semarang Ulasan - Kota Semarang akhir-akhir ini terus bermunculan tempat nongkrong baru yang menarik untuk dikunjungi. Kota Semarang kini telah menghadirkan lagi sebuah tempat nongkrong baru yang nyaman banget buat tempat nugas maupun tempat nongkrong santai.
Pada tanggal 9 Oktober 2023 kemarin, hadir sebuah tempat nongkrong baru di Semarang yang bernama Kopi Tembalang. Coffee shop baru di Semarang ini hadir dengan menawarkan beragam konsep unik yang membuat anak muda Semarang dan sekitarnya penasaran ingin mengunjunginya.
Kopi Tembalang Semarang Jam Buka, Daftar Menu & Lokasi - Photo By @hiddengemsmg |
Pada kesempatan kali ini, budhalhealing.com akan memberikan informasi mengenai cafe baru di Semarang yang bernama Kopi Tembalang Semarang. Informasi yang akan kami berikan terkait dengan daya tarik, harga menu, fasilitas, jam operasional/jam buka dan lokasinya.
Daya Tarik Kopi Tembalang Semarang Terbaru
Cafe hits di Semarang yang bernama Kopi Tembalang Kecamatan Tembalang ini memiliki lokasi yang terbilang strategis, karena lokasinya tak jauh dari pusat kota Semarang dan mudah untuk ditemukan. Tak heran jika tempat nongkrong hits di Semarang terbaru ini selalu ramai untuk dikunjungi.
Daya tarik utama dari tempat nongkrong di Semarang yang hits ini adalah desain bangunannya yang mengusung konsep minimalis modern yang didominasi dengan warna putih. Disetiap sudut coffee shop di Semarang terbaru ini didekor dengan sangat rapi dan cantik yang tampak kekinian dan instagramable.
Kopi Tembalang Kota Semarang ini juga memiliki lahan yang luas dengan menawarkan 2 pilihan area untuk para pengunjungnya, yakni area indoor dan outdoor. Untuk area indoor tempat nongkrong kekinian di Semarang ini cocok banget buat tempat kumpul-kumpul maupun tempat WFCan.
Kopi Tembalang Semarang - Photo By @hiddengemsmg |
Sedangkan untuk area outdoor cafe kekinian di Semarang cocok buat nugas ini terletak dihalaman yang cukup luas dan terdapat banyak seating area yang bisa kalian tempati. Diarea outdoor tempat nongkrong estetik di Semarang terbaru ini cocok banget buat tempat nongkrong santai sembari menikmati angin sepoi-sepoi yang begitu menyejukkan.
Ditambah lagi disekeliling cafe estetik di Semarang ini terdapat banyak tumbuhan yang pastinya membuat suasana menjadi lebih asri dan sejuk. Tak heran jika para pengunjungnya betah berlama-lama nongkrong di coffee shop hits di Semarang yang bernama Kopi Tembalang Semarang Jawa Tengah ini.
Baca juga cafe di Semarang:
- Atsushi Semarang Menu Terbaru, Jam Buka & Lokasi
- Lika Liku Coffee Semarang: Jam Buka, Harga Menu & Lokasi yang Strategis
- Eggplan Dining Semarang Daftar Menu, Jam Buka & Lokasi
Tak hanya tempatnya saja yang menarik, menu di Kopi Tembalang ini juga terlihat sangat menarik. Menu yang disajikannya juga cukup lengkap dan dengan harganya yang terbilang cukup terjangkau, tentunya menjadi daya tarik tersendiri bagi coffee shop kekinian di Semarang yang hits ini.
Harga Menu Kopi Tembalang Semarang
Berikut Kopi Tembalang Semarang menu:
Menu Minuman
ESPRESSO BASED
- Affogato 29k
- Americano 24k
- Cappuccino 28k
- Cafe Latte 28k
- Mochaccino 29k
- Espresso Shot 19k
- Caramel Macchiato 29k
NON COFFEE
- Chocolate Latte 24k
- Matcha Latte 24k
- Red Velvet 24k
SHARING
- Guava Coconut 49k
- Lemon Cocomint 48k
- Ginger Milktea 47k
FRESH FRUIT
- Sunset South 30k
- Tubular Green Circle 31k
- Orange Rabbut 30k
- Pepaya Nanana 30k
- Nutty Monkey Sweety 30k
- Alpukat Kocok 21k
MOCKTAIL
- Pina Colada 20k
- Bubble Gum 22k
- Kiwi Kiwi 23k
- Ginger Chamomile 22k
SIGNATURE DRINK
- Peppermint Cafe Latte 29k
- Masih Kopi Susu 25k
- Rempah Banjarsari 23k
FRAPPUCCINO
- Hazelnut Frappucino 30k
- Vanilla Frappucino 30k
- Salted Caramel Frappucino 30k
- Green Tea Frappucino 31k
- Strawberry Frappucino 32k
- Chocoffee 31k
ICE BLEND
- Badam Milk 22k
- Karak Chai 32k
- Lemon Pie Biscoff 31k
- Peanut Butter Choco Jelly 31k
TEA
- Lemon Tea 15k
- Lychee Tea 20k
- Regular Tea 11k
Menu Makanan
APPETIZER
- Pita Pizza 29k
- Morrocan Meatballs 31k
- Loenpia Semarang 22k
- Meat Wrap 31k
- Gulai Roti Jala 22k
- Potato Boom 25k
- Mozzarella Patatas 41k
- Kopi Tembalang Platter 25k
- Smoked Salmon Bruschetta 30k
- Kids Platter 30k
ALL DAY BREAKFAST
- English Breakfast 34k
- Bubur Ayam Simpang Lima 28k
- Hongkong Fried Rice 34k
- Kpi Tembalang Baked Potato 27k
- Merguez Sandwich 34k
- Salmon Florentine 34k
SHARING MENU
- Sop Buntut 76k
- Tongseng Kambing 60k
HEALTHY
- Chicken Garden Salted 29k
- Beef Yogurt Salad 31k
NUSANTARA
- Nasi Campur Bali 38k
- Nasi Goreng Kopi Tembalang 38k
- Gulai Kambing 38k
- Iga Bakar Sambal Terasi 55k
- Bakmi Jawa Kuah Lek Kun 34k
- Bakmi Jawa Goreng Lek Kun 34k
MAIN COURSE
- Morrocan Chicken Rice 40k
- Chicken Tikka Masala 40k
- Beef Kofta Burger 60k
- Lamb Mandi Rice 40k
PESTA PASTA
- Spaghetti Aglio Olio 29k
- Spaghetti Meatball 31k
- Spaghetti Carbonara 29k
- Mac And Cheese 20k
DESSERT
- Creme Caramel 30k
- I Scream Caramel 30k
- Kurma Panacotta 31k
NB: Menu diatas merupakan harga menu sejak pertama coffee shop estetik di Semarang ini dibuka, untuk informasi harga menu lebih updatnya Kalian bisa kunjungi akun media sosial instagram resminya.
Menu di Kopi Tembalang Semarang - Photo By @hiddengemsmg |
Fasilitas Kopi Tembalang
Demi kenyaman para pengunjunya, cafe buat nugas terdekat di Semarang ini pastinya menyediakan beberapa fasilitas yang terbilang cukup memadai. Berikut fasilitas Kopi Tembalang Jawa Tengah:
- Area Parkir
- Mushola
- Toilet
- Stop Kontak
- Akses Wi-Fi
- Ruangan AC
- Indoor & Outdoor Area
- dan masih ada lainnya
Untuk informasi lebih lengkap dan updatenya, Kalian bisa pantau akun media sosial intagramnya di @kopitembalang. Temukan juga informasi menarik diakun instagram tempat ngopi hits di Semarang terbaru tersebut.
Jam Operasional / Jam Buka Kopi Tembalang Kota Semarang
Tempat nongkrong malam di Semarang ini tidak buka 24 jam. Untuk jam operasional / jam bukanya, tempat ngopi estetik terbaru di Semarang yang bernama Kopi Tembalang Kec Tembalang Semarang siap melayani para pengunjungnya mulai pukul 07.00 - 22.00 untuk setiap harinya.
Lokasi Kopi Tembalang Kota Semarang
Bagi Kalian yang ingin mengunjungi cafe instagramable di Semarang ini tapi tidak tau lokasinya, kami akan memberikan lokasi lengkapnya. Kopi Tembalang Terbaru ini berlokasi didaerah Jl. Banjarsari Raya Tembalang No.53, Tembalang, Kec. Tembalang, Kota Semarang, Jawa Tengah 50275.
Untuk aksesnya cukup mudah dijangkau, karena lokasi tempat nongkrong terdekat di Semarang ini tak jauh dari pusat kota Semarang. Kalian hanya membutuhkan waktu perjalanan sekitar 14 menit saja dengan jarak tempuh perjalanan kurang lebih 9.5 km. Untuk Kalian yang masih bingung dengan rutenya, berikut kami juga memberikan link Google Maps untuk sampai ke cafe adem di Semarang terbaru ini.
Kopi Tembalang Semarang Foto
Kopi Tembalang Kota Semarang - Photo By @hiddengemsmg |
Tempat Nongkrong Terbaru di Semarang yang Hits - Photo By @hiddengemsmg |
Cafe Terbaru di Semarang Cocok Buat Nugas - Photo By @hiddengemsmg |
Demikian informasi yang bisa kami berikan mengenai tempat nongkrong instagramable di Semarang ini yang bernama Cafe Kopi Tembalang Semarang. Semoga bermanfaat buat Kalian yang baru cari tempat nugas, tempat healing, dan tempat nongkrong dengan suasana yang nyaman dan sejuk. Terima kasih sudah mampir di budhalhealing.com. Jaga kebersihan, jaga kesehatan dan hati-hati dijalan.